Post Tebaru

Pembangunan PLTA Ketenger

Potret Panen Padi di Banyumas tahun 1948


Lombard pernah menyebutkan apabila di Jawa pada masa lalu sangat jarang ditemui bijih besi. Besi hanya dimiliki oleh sebagian kecil orang. Hal ini juga dibenarkan dengan melihat teknik panen masa lalu yg masjh menggunakan "ani-ani", yaitu umumnya terbuat dari kayu atau bambu yang diberi selembar besi yg runcing seukuran telapak tangan.

Di Banyumas teknik panen ini sudah tinggal menjadi ingatan kolektif. Teknik panen sekarang sudah menggunakan clurit/arit. Meskipun demikian, generasi sekarang banyak yg tidak tahu teknik pertanian pada masa lalu.

Foto: Banyumas, tahun 1948.


Sumber : Indiegangers.nl






Comments